13 December 2007

Filled Under:

Blockquote danPreformated Text

Blockquote
Tag <BLOCKQUOTE> digunakan untuk menulis kutipan teks. Dengan menggunakan tag ini maka Anda akan mendapati browser menampilkan teks yang menjorok ke dalam (mengidentifikasi teks).

Contoh :
HTML>
<HEAD
<TITLE>Blockquote</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<H2>Aspek dalam Interface</H2>
<BLOCKQUOTE>Dalam perancangan suatu antarmuka terdapat
akses-akses penting yang harus diperhatikan.
Aspek-aspek tersebut akan sangat menunjang
dalam hasil dari perancangan perangkat lunak tersebut.
</BLOCKQUOTE>
</BODY>
</HTML>

Preformated Text <pre>…</pre>
Digunakan untuk menampilkan teks sama seperti yang Anda ketikan dalam dokumen HTML. Browser akan menampilkan dalam font monospace (biasanya courier new).

<HTML>
<HEAD>
<TITLE>performatted text</TITLE>
</HEAD>
<BODY>
<PRE>Dalam perancangan suatu antarmuka terdapat
akses-akses penting yang harus diperhatikan.
Aspek-aspek tersebut akan sangat menunjang
dalam hasil dari perancangan perangkat lunak tersebut.
</PRE>
</BODY>
</HTML>


0 comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan bijak, tapi jangan spam !